Polres Lingga Gelar Apel dan Dirikan Posko Bersama Kesiagaan Tanggap Bencana

- Polres Kabupaten Lingga menggelar apel bersama kesiap Siagaan tanggap bencana berlangsung di halaman Polres Lingga di Dabo Singkep, Jum’at (29/12/2023).
LINGGA (Kepriraya.com) – Polres Kabupaten Lingga menggelar apel dan mendirikan Posko bersama kesiap Siagaan tanggap bencana berlangsung di halaman Polres Lingga di Dabo Singkep, Jum’at (29/12/2023).
Kegiatan Ini dihadirilangsung oleh Komandan Pleton Satpol PP Dirgahayu Sentosa,Kasatpol Airud Polres Lingga AKP Ardian , S.H,KBO SatSamapta Polres Lingga IPDA Arfen.
Dalam Amanat Pimpinan Apel Kasatpol Airud Polres Lingga ” Apel siaga bencana dalam rangka mengecek kesiapan personil serta sarana prasarana menjelang tahun Baru,.apel juga sebagai kesiapan personil apabila terjadi perubahan-perubahan situasi termasuk situasi cuaca dan bencana”
Peserta apel terdiri dari Ton Polairud Polres Lingga,Ton Samapta Polres Lingga,- Ton Satpol PP Kabupaten Lingga. (Yuki)
Editor Redaksi